Minggu lalu di awal bulan maret 2015 kami bersama para traveler mengadakan kegiatan wisata #JelajahPasar di Pasar Terong...
Kegiatan ini merupakan salah satu program kerja Pengurus JJS dari Divisi Wisata Budaya dan Sejarah.
Apa yg kita lakukan??
Jadi dipasar kita menikmati serunya belanja jajanan kuliner tradisional, melihat proses tawar menawar harga barang, aktivitas pembeli dan penjual, dan traveler melakukan challenge berupa games mencari sesuatu/barang di pasar tsb yg di intruksi langsung oleh admin +Jalan2Seru Indonesia.
![]() |
Lokasi #JelajahPasar : Pasar Tradisional Terong |
![]() |
Salah satu tim Challenge #JelajahPasar yg lagi selfie dgn Penjual Beroncong (Mencari Beroncong adalah tantangan pertama) |
Berbagai pasar tradisional di Kota Makassar masih eksis hingga kini. Ditengah serbuan mall dan plaza modern, pasar-pasar tersebut masih eksis bertahan ditengah keterbatasannya. Mereka (pasar tradisional-red) masih memiliki pangsa pasar tersendiri yang didominasi ibu-ibu rumah tangga dan warga kalangan menengah kebawah..
Mari menikmati Pasar Tradisional ala anak muda Makassar
So guyss..Ikut bersama kami karna #wikentakharuskemal
![]() |
Dewan Pembina lagi belanja sayur |
![]() |
Tawar menawar harga |
Press release by +fachril thohari
#JelajahPasar ala Pejalan Makassar
4/
5
Oleh
Unknown